- adminweb
- Hits: 749
Di Depan Komisi VII DPR, Inalum Tegaskan Komitmen Majukan Industri Aluminium
PT Indonesia Asahan Aluminium (Persero) INALUM menyatakan komitmen untuk tancap gas dalam memajukan industri aluminium nasional ke level yang lebih maju, inovatif, dan kompetitif. Hal tersebut disampaikan oleh Direktur Operasi dan Portofolio PT INALUM (Persero) Danny Praditya dalam acara Kunjungan Kerja Spesifik Komisi VII DPR RI ke Kawasan Pembangkit Listrik (PLTA) INALUM di Paritohan Kabupaten Toba.
Read more: Di Depan Komisi VII DPR, Inalum Tegaskan Komitmen Majukan Industri Aluminium